Minggu, 07 April 2013

Menjadi Guru Yang Profesional



Mendengar kata Guru yang Profesional mungkin sudah tidak asing di telinga, Ada sebuah pendapat yang menyatakan, bahwa mengajar adalah proses penyampaian atau penerusan pengetahuan, hal tersebut sudah ditinggalkan banyak orang. Kini, mengajar lebih sering dimaknai sebagai perbuatan yang komplek, yaitu penggunaan secara integratif sejumlah keterampilan untuk menyampaikan pesan. Pengintegrasian keterampilan-keterampilan yang dimaksud dilandasi oleh seperangkat teori dan diarahkan oleh suatu wawasan.

Metode Pembelajaran Tematik Integratif SD/MI, seperti apa?



Kurikulum SD/MI Tahun 2013 menggunakan pendekatan pembelajaran tematik integratif dari kelas I sampai kelas VI. Pembelajaran tematik integratif merupakan pendekatan pembelajaran yang mengintegrasikan berbagai kompetensi dari berbagai mata pelajaran ke dalam berbagai tema. 

Pengintegrasian tersebut dilakukan dalam dua hal, yaitu integrasi sikap, keterampilan dan pengetahuan dalam proses pembelajaran dan integrasi berbagai konsep dasar yang berkaitan. Tema merajut makna berbagai konsep dasar sehingga peserta didik tidak belajar konsep dasar secara parsial. Dengan demikian pembelajarannya memberikan makna yang utuh kepada peserta didik seperti tercermin pada berbagai tema yang tersedia. 

Rabu, 05 Desember 2012

DAFTAR ISIAN NUPTK


DAFTAR ISIAN NUPTK


N A M A                                 :   …………………………………
N I P                                       :   ………………………………….
TEMPAT, TGL. LAHIR        :   ………………………………….
NO. KTP                                 :   ……………………………….
AGAMA                                 :   ……………………………….
STATUS                                 :   MENIKAH / TIDAK

DAFTAR ISIAN NUPTK


DAFTAR ISIAN NUPTK


N A M A                                 :   …………………………………
N I P                                       :   ………………………………….
TEMPAT, TGL. LAHIR        :   ………………………………….
NO. KTP                                 :   ……………………………….
AGAMA                                 :   ……………………………….
STATUS                                 :   MENIKAH / TIDAK

Sabtu, 08 September 2012

Daftar Nama-nama Suku di Indonesia


Suku Aceh di NAD : Banda Aceh, Aceh Besar
Suku Alas di NAD : Aceh Tenggara
Suku Alordi NTT : Kabupaten Alor
Suku Ambon di Maluku : Kota Ambon
Suku Ampana, Sulawesi Tengah
Suku Anak Dalam (Anak Rimbo) di Jambi
Suku Aneuk Jamee di NAD : Aceh Selatan, Aceh Barat Daya
Suku Arab-Indonesia
Suku Aru di Maluku : Kepulauan Aru

Media Pembelajaran

Pengertian Media Pembelajaran
Kata media berasal dari kata medium yang secara harfiah artinya perantara atau pengantar. Banyak pakar tentang media pembelajaran yang memberikan batasan tentang pengertian media. Menurut EACT yang dikutip oleh Rohani (1997 : 2) “media adalah segala bentuk yang dipergunakan untuk proses penyaluran informasi”. Sedangkan pengertian media menurut Djamarah (1995 : 136) adalah “media adalah alat bantu apa saja yang dapat dijadikan sebagai penyalur pesan guna mencapai Tujuan pembelajaran”.
Selanjutnya ditegaskan oleh Purnamawati dan Eldarni (2001 : 4) yaitu :

Rabu, 05 September 2012